Cara Mengganti Template Blogger / Blogspot

Cara edit kini berbagi tentang Cara Mengganti Template Blogger / Blogspot. Jangan lupa, yang belum punya template yang akan dipasang, silahkan download dulu template yang banyak bertebaran di internet. Kemudian ikuti langkah-langkah cara mengganti template blogspot berikut ini

Cara Mengganti template di blogger:

  • Login ke blogger.com, setelah masuk ke dashboard, pilih blog yang ingin kamu ganti templatenya. Klik pada link Layout.
  • Setelah halaman Template terbuka, pilih sub menu Edit HTML
  • Sekarang upload fil .xml yang udah kamu download, Klik tombol Browse dan cari dimana file .xml kamu simpan, kemudian klik tombol Upload
Simpan dan selesai. Kemudian lihat tampilan barunya !
Title : Cara Mengganti Template Blogger / Blogspot
Description : Cara edit kini berbagi tentang Cara Mengganti Template Blogger / Blogspot . Jangan lupa, yang belum punya template yang akan dipasang, sila...